Selasa, 15 Oktober 2019

Rapat Koordinasi Giat Kwartir Cabang Medio Oktober s.d Desember 2019

Kegiatan Rapat Koordinasi Giat Kwartir Cabang Medio Oktober s.d Desember 2019

Kegiatan Rapat Koordinasi Giat Kwartir Cabang Medio Oktober s/d Desember ini dilaksanakan pada Hari Selasa, 15 Oktober 2019. bertempat di Aula Gedung Kwartir Cabang Kota Tangerang. Pada Pukul 16.00 s.d selesai.
kegiatan ini dihadiri oleh seluruh pengurus Kwartir Cabang Kota Tangerang. serta Pengurus DKC Kota Tangerang.
Kegiatan ini dibuka oleh Wakabinamuda Kak Herman.
Kegiatan ini bertujuan untuk memantabkan Program Kerja Tahunan Kwartir Cabang Kota Tangerang (Kelana Saka) yang in sha Allah dilaksanakan pada Tanggal 23 - 26 Oktober 2019. dibumi perkemahan Gempol Kec. Pinang. Tidak lupa membahas kegiatan Pesta Siaga serta membahas  persiapan Jambore Daerah Provinsi Banten. 























Tidak ada komentar:

Posting Komentar